Bupati Lamsel Lantik Pejabat Eselon II dan III, ini Nama-Namanya

Pelantikan pejabat eselon 2 dan 3 lampung selatan
Pelantikan pejabat Eselon II dan III di jajaran Pemkab Lamsel, Selasa (3/1) | Foto: KN
Kaliandanews.com, Kalianda - Bupati Lampung Selatan Zainudin Hasan melantik 58 orang Pejabat Eselon II dan Eselon III lingkungan Pemerintahan Kabupaten Lamsel, di Aula Sebuku, Rumah Dinas Bupati Lampung Selatan, Selasa (03/01), sekitar pukul 20.25 WIB.

Berikut nama-nama pejabat Eselon II dan tiga berdasarkan Surat Keputusan Bupati Lampung Selatan, nomor 821.22.23.27/020304/v.05/2017 tentang Pengangkatan, Pemberhentian dan Pemindahan Pegawai Negeri Sipil.

Berikut 16 nama yang menduduki jabatan sebagai Asisten, Staf Ahli, Kepala Dinas dan Kepala Badan;
  1. Sekretaris DPRD: Burhanuddin
  2. Kepala Dinas Kesehatan: Jimmy B. Hutapea
  3. Kepala Dinas Sosial: Wahidi Setiadi
  4. Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat: Akar Wibowo
  5. Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik: Wirham Riadi
  6. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan: Fauziah Arief
  7. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi: Ridwan
  8. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah: Muhammad Darmawan
  9. Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan: Mulyadi Saleh
  10. Asisten Bidan Administrasi Umum: Samsurijal
  11. Staf Ahli Bidang Keuangan: Yusri
  12. Kepala Dinas Pekerjaan Umum: Hermansyah Hamidi
  13. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian: Edy Firnandi
  14. Kepala Dinas Ketahanan Pangan: Noviar Akmal
  15. Kepala Dinas Penelitian dan Pengembangan: Meizar Melanesia
  16. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah: Priyanto Putro

Dibawah ini 23 nama-nama para pejabat eselon II yang menduduki jabatan sebagai, Asisten, Staf Ahli, Kepala Dinas serta Kepala Badan:

  1. Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat: Supriyanto
  2. Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik: Syahlani
  3. Staf Ahli Bidang Ekonomi, Pembangunan Kemasyarakatan: Erlan Murdiantono
  4. Inspektur: Y. Joko Sapta Prihandaya
  5. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran: Muhammad Zulkarnain
  6. Kepala Dinas Perikanan: Dwi Jatmiko
  7. Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga: Riyuzen
  8. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika: M. Syahroni
  9. Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah: Isroni Mihradi
  10. Kepala Dinas Lingkungan Hidup: Thamrin
  11. Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan: Arsyad
  12. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa: Dulkahar
  13. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak: Yarnita
  14. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana: Rohadian
  15. Kepala Dinas Perhubungan: Badruzzaman
  16. Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan: Syahidi
  17. Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan: Rini Ariasih
  18. Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman: I Ketut Sukerta
  19. Kepala Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah: Burhanuddin
  20. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah: Intji Indriati
  21. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil: Dipending.
  22. Kepala Dinas Pendidikan: Drs. Anas Anshori, M.Si
  23. Kepala Dinas Penanaman Modal dan PPT Satu Pintu: Andoni, ST.,MM.

Berikut ini nama-nama yang dilantik sebagai Camat, Kabag dan Sekretaris Korpri:
  1. Camat Natar: Setiawansyah
  2. Camat Tanjung Bintang: Alamsyah
  3. Camat Kalianda: Erdiyansyah
  4. Camat Sidomulyo: Afendi
  5. Camat Katibung: Hendra Jaya
  6. Camat Penengahan: Lukman Hakim
  7. Camat Palas: Rita Wati
  8. Camat Rajabasa: Sabilal
  9. Camat Jati Agung: Ariswadi
  10. Camat Ketapang: Darsito
  11. Camat Sragi: Suwardi
  12. Camat Candipuro: Wasidi
  13. Camat Merbau Mataram: Kartika
  14. Camat Bakauheni: Zaidan
  15. Camat Tanjung Sari: Supriana
  16. Camat Way Sulan: Tri Mujianto
  17. Camat Way Panji: Isro Abdi
  18. Sekretaris Dewan Pengurus Korpri: Indra Gunawan
  19. Kepala Bagian Umum dan Protokol:  Martoni Sani
  20. Kepala Bagian Perlengkapan: Anjar Asmara.
 Dalam sambutannya Zainudin berpesan kepada seluruh pejabat yang dilantik, agar dapat menjaga amanatnya.

"Semoga Allah SWT selalu memberikan petunjuk bagi anda," ucap Zainudin. (yb)

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :