PERAWANGPOS, SIAK- Upacara kemerdekaan HUT RI ke 72 sukses terlaksana di Halaman Markaz Dakwah DPD PKS Siak pada kamis (17/08) yang dihadiri semua Struktur DPD dan DPC beserta kader.
Pelaksanaan Upacara HUT RI ini dilakukan diseluruh kader PKS mulai dari tingkat DPP, DPW dan juga DPD seluruh indonesia. Hal ini disampaikan oleh Ketua Bidang Humas DPD PKS Siak Jasmen via telpn dengan perawangpos.com
Lanjut bapak empat orang anak ini, hal ini dilakukan sesuai intruksi dari DPP, mulai dari pembukaan sampai penutupan telah di standrisasikan oleh DPP untuk dilakukan seluruh indonesia.
Kita berharap kepada kader dan juga masyarakat senantiasa menjaga semangat kemerdekaan dan mengisi perjuangan dengan hal-hal yang positif untuk membangun Indonesia lebih maju dan beradab terkhusus di kabupaten Siak pungkasnya./men