 |
Ilustrasi Kades| foto: ist |
KALIANDA, KALIANDANEWS - Ketua Panwaslu Kabupaten Lampung Selatan, Khairul Anam menegaskan agar para kepala desa yang ada di Lampung Selatan, untuk tidak ikut dalam kegiatan kampanya salah satu calon anggota legislatif dan presiden.
Khairul menerangkan, tidak diperbolehkannya kepala desa mengkampanyekan salah satu calon anggota legislatif maupun presiden sudah diatur dalam UU no. 7 tahun 2017 dalam pasal 490, tentang pemilu.
"Yang tidak boleh itu apa bila kades tersebut dengan sengaja membuat keputusan dan atau melakukan tindakan yang menguntungkan atau merugikan salah satu peserta pemilu dalam kampanye. Ini sesuai dengan uu 7 th 2017 pasal 490," kata Khairul Anam, (22/11/18).
Ia juga mengatakan, apabila ada suatu kegiatan yang dibuat oleh calon anggota legislatif khususnya di Lamsel agar dapat menyertakan izin dari pihak kepolisian serta STTP (surat tanda terima pemberitahuan).
"Ya kalau ini dia harus ada izin dari kepolisian atau STTP karena ada kampanye," pungkas dia. (*)
Related Posts :
Cuaca Buruk, KMP Portlink III Tak Terkendali Lalu Tabrak Dermaga III MerakMerak - KMP Port Link III menabrak Dermaga III saat hendak bersandar di pelabuhan Merak, Senin (26/6) kemarin.
Dilansir dari bantennews.co.… Read More...
Hindari Amukan Warga, Pelaku Pencurian di Candipuro Dievakuasi Ke MapolresKalianda, KaliandaNews - Pelaku pencurian di Desa Way Gelam, Kecamatan Candipuro, Lampung Selatan, Tup Baharudin (45) warga Desa Tanjungratu… Read More...
Kerja di Bogor, Ica Gadis Asal Sragi Lamsel Disiksa dan Diancam oleh Majikannya
Foto: LLG Dok
Warganet yang tergabung dalam Lampung Lawak Grup (LLG) memberikan bantuan kepada keluarga Ica Monika (15) warga Dusun… Read More...
Jasa Raharja Berikan Santunan Kepada Keluarga Korban Tabrak Lari di Kayubi
Perwakilan Jasa Raharja memberikan santunan kepada keluarga Andi Arfian | Foto: Kur
Kalianda, KaliandaNews – Jasa Raharja Cabang Ka… Read More...
PencuriKepergok di Candipuro, Massa Bakar Motor Pelaku
Motor pelaku dibakar massa | Foto: ist
Kalianda, KaliandaNews - Salah seorang pelaku pencurian babak belur setelah kedapatan akan m… Read More...